Babinsa Jemberlor Koramil 0824/01 Patrang Sosialisasikan Pentab SMA Taruna  Brawijaya

    Babinsa Jemberlor Koramil 0824/01 Patrang Sosialisasikan Pentab SMA Taruna  Brawijaya

    JEMBER - Pelaksanaan Sosialisasi Penerimaan Taruna-taruni Baru (Pentab) Sekolah Menengah Atas Negeri 5 (SMAN 5) Taruna Brawijaya, gencar dilakukan diwilayah Kodim 0824/Jember melalui Koramil Jajarannya. Seperti yang dilakukan oleh Koramil 0824/01 Patrang yang melaksanakan Sosialisasi Pentab tersebut. pada Selasa 14/01/2025.di SMPN 2 Jember.

    Sebanyak 192 siswa-siswi SMPN 2 Jember  menerima sosialisasi dari Babinsa Jemberlor Serma Budiono dan Serka Supriyadi, yang pada kesempatan tersebut disampaikan terkait  tata cara pendaftaran, pola pembelajaran dan lain-lainnya.

    Danramil 0824/01 Patrang Kapten Caj Agus Teguh Yuwono, menyatakan bahwa kegiatan tersebut merupakan bagian dalam membantu adik-adik lulusan SMP dalam melanjutkan ke  jenjang pendidikan selanjutnya, dalam mendukung kariernya untuk meraih cita-citanya.

    SMAN 5 Taruna Brawijaya merupakan sekolah  unggulan semi kedinasan, dibawah pembinaan Kodam V/Brw yang diharapkan menjadi rujukan favorit adik-adik lulusan SMP untuk mendukung jenjang kariernya dalam meraih cita-citanya. Jelas Danramil 0824/01 Patrang.

    Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah menyatakan apresiasinya kepada jajaran yang telah melaksanakan sosialisasi tersebut,  semoga apa yang kita lakukan dapat memberikan manfaat bagi adik-adik lulusan SMP dalam menentukan pilihannya dalam melanjutkan jenjang pendidikannya. Tegasnya. (Siswandi)

    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Kertosari  Posramil 0824/28 Pakusari...

    Artikel Berikutnya

    Kunjungan Silaturahmi Dandim 0824/Jember...

    Berita terkait

    Berkunjung ke Yonarhamed 8/UY, Pangdam Mayjen TNI Rudy Saladin Sampaikan Pesan Penting Untuk Prajurit
    Antisipasi Kecelakaan Lalu Lintas, Anggota Polsek Ambulu Tambal Jalan Berlubang
    Ketua Dewan Guru INKAI Kukuhkan Ketua MSH Jawa Timur Pada Pelaksanaan Gashuku dan Ujian Sabuk Hitam Zona III Wilayah Jawa Timur
    Dandim 0824/Jember Bersama Ketua YKJ Koordinator 38, Kunjungi SMA dan SMP Kartika Jember
    Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga, Babinsa Posramil 0824/30 Sukorambi Bantu Evakuasi
    Berkunjung ke Yonarhamed 8/UY, Pangdam Mayjen TNI Rudy Saladin Sampaikan Pesan Penting Untuk Prajurit
    Babinsa Kertonegoro Koramil 0824/25 Jenggawah Kerja Bakti Bersama Warga Bantu Renovasi Rumah Tidak Layak Huni
    Wujudkan Desa Tangguh, Babinsa Koramil 0824/16 Tanggul Kerja Bakti bersama Warga Gali Selokan dan Siapkan TPT
    Koramil 0824/08 Mayang Berikan Materi Wasbang dan PBB pada MPLS SMPN 1 
    Penyerahan Sertifikat Tanah dalam Acara PTSl di Kelurahan Bintoro, Kecamatan Patrang Dihadiri Kapolres Jember 
    Ketua Dewan Guru Anugerahkan Sabuk Hitam Kehormatan Kepada Paulus Totok Lusida, Atas Jasanya Ikut Mengembangkan INKAI di Jawa Timur
    Kasdim 0824/Jember Wakili Dandim Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Masjid SDN Jemberlor 01 oleh Bupati Jember
    Babinsa Koramil 0824/14 Panti Bantu Evakuasi Korban Meninggal Hanyut di Sungai
    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Berikan Materi Wasbang Kepada Siswa SMP IGS Desa Lampeji
    Polres Jember Dukung Program Pemerintah Melalui Pendampingan Bhabinkamtibmas dalam Pelaksanaan PIN Polio

    Rekomendasi berita

    Jelang Sertijab, Danlanud Sultan Hasanuddin Pamitan Dengan Jajaran Forkopimda Maros Dan Otoritas Bandara Internasional Sultan Hasanuddin
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Rapat Paripurna PIA Ardhya Garini Cabang 7/D.II Lanud Sultan Hasanuddin
    Jelang Sertijab, Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Exit Briefing
    Audiensi Personel TNI di KBRI Canberra Pererat Kerja Sama Indonesia-Australia
    Danlanud Sultan Hasanuddin Laksanakan Audiensi Dengan Pangdam XIV/Hasanuddin

    Tags